Hemorrhagic Stroke

Authors

  • Misae Fattah Rizki Universitas Yarsi
  • Nurita Hidayati Universitas Yarsi
  • Edi Prasetyo Universitas Yarsi

Keywords:

Stroke Hemoragik, Intracerebral Hemorrhage (ICH), Hipertensi, Terapi Multidisiplin, Prognosis Stroke

Abstract

Stroke hemoragik merupakan salah satu penyebab utama morbiditas dan mortalitas global, dengan hipertensi sebagai faktor risiko utama. Studi kasus ini menganalisis pendekatan diagnostik dan terapeutik pada pasien stroke hemoragik intracerebral hemorrhage (ICH) untuk meningkatkan pemahaman tentang prognosis dan outcome klinis. Penelitian ini melibatkan analisis kasus pasien laki-laki berusia 62 tahun yang mengalami kelemahan anggota gerak sisi kiri secara tiba-tiba, nyeri kepala, dan bicara pelo. Pasien menjalani pemeriksaan klinis, laboratorium, pencitraan CT-Scan, serta terapi farmakologis dan nonfarmakologis. Intervensi meliputi pemberian manitol, citicolin, candesartan, serta mobilisasi pasif. CT-Scan menunjukkan perdarahan sebesar 6,57 cc di basal ganglia kanan. Pasien mendapatkan manajemen terpadu yang menghasilkan perbaikan klinis signifikan, ditandai dengan peningkatan kekuatan motorik dan artikulasi bicara. Prognosis pasien dinilai baik berdasarkan skor NIHSS dan pemantauan klinis. Penanganan stroke hemoragik memerlukan pengelolaan hipertensi yang efektif dan pendekatan multidisiplin. Terapi yang tepat dapat memperbaiki outcome neurologis dan mengurangi risiko komplikasi. Edukasi mengenai gaya hidup sehat penting untuk mencegah serangan stroke berulang

References

Davies, L. and Delcourt, C., 2021. Curreny approach to acute stroke management. Internal Medicine Journal, 51, pp.481–487.

Tan, K.S., Pandian, J.D., Liu, L., Toyoda, K., Leung, T.W.H., Uchiyama, S., Kuroda, S., Suwanwela, N.C., Aaron, S., Chang, H.M. and Venketasubramanian, N., 2024. Stroke in Asia. Cerebrovascular Diseases Extra, pp.58–75. https://doi.org/10.1159/000538928.

Kementerian Kesehatan RI, 2023. Survei Kesehatan Indonesia (SKI) 2023: Penyakit Tidak Menular. Buletin Jendela Data Dan Informasi Kesehatan.

Perhimpunan Dokter Spesialis Saraf Indonesia, 2023. Pedoman Praktik Klinis Neurologi 2023. Edisi pertama. Jakarta: Periksa Indonesia, Penerbit Kedokteran Indonesia. ISBN: 987-623-88628-1-8.

Lily Annisa, L.A., 2022. Tata Laksana Terapi Stroke Hemoragik Pada Pasien Dengan Hipertensi: Sebuah Laporan Kasus. Unram Medical Journal, 11(3), pp.976–979. https://doi.org/10.29303/jku.v11i3.729.

Yoggie, A., Satria, A. and Pratama, P., 2019. Hipertensi sebagai Faktor Pencetus Terjadinya Stroke. Jurnal Majority, 5(3), p.17.

Pandian, J.D., Padma Srivastava, M.V., Aaron, S., Ranawaka, U.K., Venketasubramanian, N., Sebastian, I.A., Injety, R.J., Gandhi, D.B.C., Chawla, N.S., Vijayanand, P.J., Rangamani, S. and Kalkonde, Y.V., 2023. The burden, risk factors and unique etiologies of stroke in South-East Asia Region (SEAR). The Lancet Regional Health - Southeast Asia, 17, p.100290. https://doi.org/10.1016/j.lansea.2023.100290.

Cho, S., Rehni, A.K. and Dave, K.R., 2021. Tobacco use: A major risk factor of intracerebral hemorrhage. Journal of Stroke, 23(1), pp.37–50. https://doi.org/10.5853/jos.2020.04770.

Basli, M.J.N., 2023. Perdarahan Intraserebral. Journal Ilmiah Kesehatan, 1(4), pp.1–23.

Ibrahim, R., Lalenoh, D.C. and Laihad, M.L., 2021. Penanganan Pasien Perdarahan Intraserebral di Ruang Rawat Intensif. E-CliniC, 9(1), pp.8–14. https://doi.org/10.35790/ecl.v9i1.31705.

Magid-Bernstein, J., Girard, R., Polster, S., Srinath, A., Romanos, S., Awad, I.A. and Sansing, L.H., 2023. Cerebral Hemorrhage: Pathophysiology, Treatment, and Future Directions. Circulation Research, 130(8), pp.1204–1229. https://doi.org/10.1161/CIRCRESAHA.121.319949.

Sibagariang, D.B., 2023. Gambaran Faktor Risiko Pasien Stroke Hemoragik di RSUP Haji Adam Medan Periode Januari 2021 s.d Desember 2021. SCRIPTA SCORE Scientific Medical Journal, 5(1), pp.9–16. https://doi.org/10.32734/scripta.v5i1.10587

Fadhail, A., 2023. Karakteristik Pasien Perdarahan Intraserebral berdasarkan Skor Intracerebral Hemorrhage (ICH) di RSUP Dr. Wahidin Sudirohusodo Makassar tahun 2021. In Nucl. Phys., 13(1).

Jain, A., Malhotra, A. and Payabvash, S., 2021. Imaging of Spontaneous Intracerebral Hemorrhage. Neuroimaging Clinics of North America, 31(2), pp.193–203. https://doi.org/10.1016/j.nic.2021.02.003.

Downloads

Published

2025-01-14

How to Cite

Misae Fattah Rizki, Nurita Hidayati, & Edi Prasetyo. (2025). Hemorrhagic Stroke. Jurnal Kesehatan Republik Indonesia, 2(2), 62–72. Retrieved from https://jurnal.intekom.id/index.php/jkri/article/view/1049