Sistem Pemantau Fluktuasi Suhu Air Akuarium Menggunakan Metode Prototype Berbasis Web
DOI:
https://doi.org/10.60076/indotech.v2i2.678Keywords:
Internet of Things, Pemantauan Suhu, Akuarium, Kesehatan Ikan, Metode Prototype, Lingkungan akuatikAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan alat sensor perubahan fluktuatif suhu air dalam akuarium dengan metode prototype berbasis web menggunakan teknologi Internet of Things (IoT). Metode yang digunakan melibatkan perancangan alat dengan NodeMCU ESP32, sensor DS18B20, dan integrasi dengan aplikasi Blynk dan Telegram untuk pemantauan jarak jauh. Hasil pengujian menunjukkan keakuratan tinggi dengan perbedaan minimal antara suhu aktual dan suhu yang terbaca oleh sensor. Pengujian keandalan dalam berbagai kondisi lingkungan juga menunjukkan alat ini bekerja dengan baik, dengan perbedaan suhu yang sangat kecil. Kesimpulan dari penelitian ini adalah alat ini memudahkan pemilik akuarium untuk memantau dan mengontrol suhu air secara efektif, membantu menjaga kesehatan ikan dan mengurangi risiko masalah kesehatan akibat fluktuasi suhu.
Downloads
References
Budiyanto, A., Pramudita, G. B., & Adinandra, S. (2020). Kontrol Relay dan Kecepatan Kipas Angin Direct Current (DC) dengan Sensor Suhu LM35 Berbasis Internet of Things (IoT). Techné: Jurnal Ilmiah Elektroteknika, 19(1), 43-54.Sharma T, Aarthy SL. An automatic attendance monitoring system using RFID and IOT using Cloud. In Green Engineering and Technologies (IC-GET), 2016 Online International Conference on 2016 Nov 19 (pp. 1-4). IEEE.
Indriyanto, S., Yuliantoro, P., & Kusumawati, D. (2022). Sistem Monitoring Suhu Air Pada Aquascape Berbasis Internet of Things (IoT). JTECE (Journal of Telecommunication, Electronics, and Control Engineering), 4(1), 56-65.
Dame, K., Rante, J., & Wiguna, R. (2023). Pemanfaatan Sistem Otomasi Nutrisi Dan Monitoring Suhu Air Pada Hidroponik Mode Nft Berbasis Mikrokontroler. Jurnal Ilmiah Realtech, 19(2), 32-36.
Bachri, A., Adzim, M. I. K., Javanas, I., Prakoso, S. D., & Putra, M. P. S. (2022). Rancang Bangun Sistem Monitoring Suhu, pH dan Kejernihan Air Pada Kolam Ikan Air Tawar Berbasis Internet Of Things (IoT). Jurnal Teknik Elektro dan Komputer TRIAC, 9(2), 70-74.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Muhammad Harits Rahadiansyah, Asep Budiman Kusdinar, Didik Indrayana

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.