Pengembangan Media Flashcard Berbasis Augmented Reality Untuk Meningkatkan Pengetahuan IPAS Siswa Kelas III Sekolah Dasar
Keywords:
Flashcard, Augmented Reality, IPASAbstract
Pendidikan era digitalisasi telah mengalami perbaruan yang signifikan dengan menenggunakan media berbasis teknologi. Riset ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman siswa dalam mata pelajaran IPAS melalui penggunaan media flashcard berbasis augmented reality. Metode yang diterapkan dalam riset ini adalah Research and Development (R&D) dengan pendekatan model ADDIE. Hasil uji validasi ahli memperoleh nilai 88,6% ahli media, 74% ahli materi, dan 92% ahli bahasa, menunjukkan bahwa media flashcard memperoleh kategori layak. Kepraktisan media flashcard diperoleh dari angket guru dan siswa memperoleh 94% guru dan 98% siswa, menunjukkan bahwa media sangat praktis. Keefektifan media dinilai melalui uji gain siswa diperoleh 0,789 dengan kategori efektif untuk meningkatkan pengetahuan IPAS siswa. Sehingga media flashcard berbasis augmented reality yang dikembangkan dinilai layak, praktis, dan efektif untuk meningkatkan pengetahuan sains siswa.
References
T. Nurrita, “Kata Kunci : Media Pembelajaran dan Hasil Belajar Siswa,” vol. 03, hal. 171–187, 2018.
R. Sakila, N. faridah Lubis, Saftina, Mutiara, dan D. Asriani, “Pentingnya Peranan IPA dalam Kehidupan Sehari-Hari,” Jurnal Adam : Jurnal Pengabdian Masyarakat, vol. 2, no. 1, hal. 119–123, 2023.
Tri Wulandari dan Adam Mudinillah, “Efektivitas Penggunaan Aplikasi CANVA sebagai Media Pembelajaran IPA MI/SD,” Jurnal Riset Madrasah Ibtidaiyah (JURMIA), vol. 2, no. 1, hal. 102–118, 2022, doi: 10.32665/jurmia.v2i1.245.
V. Miyanti, A. Muhidin, dan D. Ardiatma, “Implementasi Metode Markerless Augmented Reality Sebagai Media Promosi Home Furnishing Berbasis Android,” MALCOM: Indonesian Journal of Machine Learning and Computer Science, vol. 4, no. 1, hal. 71–77, 2023, doi: 10.57152/malcom.v4i1.1019.
K. N. Y. Wardani, “Penerapan Augmented Reality Sebagai Media Pembelajaran Tumbuhan Bunga Langka Di Lindungi,” Jurnal Informatika dan Rekayasa Perangkat Lunak, vol. 2, no. 4, hal. 473–490, 2022, doi: 10.33365/jatika.v2i4.1605.
L. N. Izzati dan A. Kamaludin, “Augmented reality-based flashcard media to improve students’ concept understanding in chemistry learning,” Indonesian Journal of Science and Mathematics Education, vol. 7, no. 2, hal. 252, 2024, doi: 10.24042/ijsme.v7i2.20975.
H. Helen, L. Marlina, dan A. Fathurohman, “Penggunaan Media Flashcard Berbasis Augmented Reality untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik,” JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, vol. 6, no. 10, hal. 7699–7702, 2023, doi: 10.54371/jiip.v6i10.2896.
Y. Kurniawan, “The Development Media for Interactive Learning using Bots Api of Telegram Social Media on Harmonic Motion Materials for Class X of Senior High School Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif dengan Bot Api Media Sosial Telegram pada Materi Gerak Harmoni,” Physics Education Journal, vol. 7, no. 1, hal. 1–12, 2024, [Daring]. Tersedia pada: http://jurnal.unipa.ac.id/index.php/kpej
D. A. Setyaningrum, H. Sabil, dan A. Kumalasari, “Pengembangan E-Modul Interaktif Berbasis Steam Materi Plsv Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa,” Jurnal Ilmiah Matematika Realistik, vol. 5, no. 1, hal. 117–127, 2024, doi: 10.33365/ji-mr.v5i1.5091.
A. E. Damayanti, I. Syafei, H. Komikesari, dan R. Rahayu, “Kelayakan Media Pembelajaran Fisika Berupa Buku Saku Berbasis Android Pada Materi Fluida Statis,” Indonesian Journal of Science and Mathematics Eduation, vol. 1, no. 1, hal. 63–70, 2018, [Daring]. Tersedia pada: https://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/IJSME/index
P. N. Apsari dan S. Rizki, “Media Pembelajaran Matematika Berbasis Android Pada Materi Program Linear,” Journal of the Society of Mechanical Engineers, vol. 121, no. 1191, hal. 47, 2018, doi: 10.1299/jsmemag.121.1191_47.
N. Khoiri, “Efektivitas Model Pembelajaran Inkuiri Terhadap Hasil Belajar,” Jurnal Inovasi Pembelajaran di Sekolah, vol. 2, no. 1, hal. 127–133, 2021, doi: 10.51874/jips.v2i1.21.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Friska Atsania Ainulfais, Yunita Sari

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.